Kencing nanah merupakan jenis
penyakit kelamin yang sering ditularkan melalui hubungan seks. Penyakit ini
bisa juga berjangkit dari tangan kotor, pakaian kotor, tempat duduk, kamar
kecil atau mandi, walaupun penyakit ini merupaka penyakit kelamin tetapi bisa
juga terjangkit ke mata.
Penularan kencing nanah bisa
tertular karena berhungan seks pada orang yang sudah terinfeksi, dan sering
melakukan seks melalui oral atau anus yang mengakibatkan infeksi kelamin. Bakteri kencing nanah masuk melalui
lapisan uretra atau salurn kemih, leher rahim rectum atau jalur usus besar ke
anus, dan tenggorokan atau konjungtiva. Penularan kencing nanah bisa menyebar
dari darah kebagian tubuh lainnya. terutama bagian kulit dan persendian.
Penularan secara non kontak seksual
seperti pada ibu dan bayi terjadi pada saat proses persalinan. Beberapa cara
penularan kencing nanah yang rentan adalah berikut:
- Banyak kaum muda yang memiliki banyak pasangan seksual dan melakukan hubungan seks tanpa menggunakan kondom sebagai alat pelindung terjadinya penyakit kelamin karena bisa lebih rentan tertularnya infeksi kelamin.
- Infeksi kencing nanah ini lebih sering terjadi pada pria yang sering melakukan sek oral dan melalui anus.
- kencing nanah juga bisa di akibatkan karena terjangkitnya penyakit kutu kemaluan.
· Bakteri kencing nanah lebih menyukai
daerah lembab dan hangat seperti halnya pada mulut, vagina, rectum dan uretra.
article from: metropolehospital.com
Peringatan : jika kamu merasa artikel kami belum jelas atau
anda ada pertanyaan lain, maka anda bisa klik konsultasi online, dimana
pakar kami akan menjawab pertanyaan anda, atau hubungi nomor 021-6911922. Metropole Hospital Jakarta berharap semoga anda senantiasa sehat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar